Tag: #HTBS2022
-
Gelaran Reception Dinner Hari Tuberkulosis Sedunia 2022: Perkuat Kerjasama dan Investasi untuk Eliminasi TBC
[embedyt] https://www.youtube.com/watch?v=E4j2eTtRHtQ[/embedyt] YOGYAKARTA – Pada Selasa (29/3) Kementerian Kesehatan Republik Indonesia bersama dengan Pemerintah Daerah Istimewa Yogyakarta dan Zero TB Yogyakarta menyelenggarakan Dinner Reception di Kawasan Candi Prambanan, DI Yogyakarta. Kegiatan ini dilaksanakan bersamaan dengan agenda Presidensi G20 Indonesia yaitu Side Event Tuberkulosis (TBC) dalam Health Working Group 1. Turut hadir di lokasi kegiatan, Bapak…
-
Side Event G20 Pembiayaan untuk Penanggulangan TBC: Mengatasi Disrupsi COVID-19 dan Membangun Kesiapsiagaan Pandemi di Masa Depan
[embedyt] https://www.youtube.com/watch?v=vfmhXdP3Vhs[/embedyt] YOGYAKARTA – Pada 29-30 Maret 2022, diselenggarakan perhelatan kegiatan sampingan Presidensi G20 Indonesia yaitu Side Event dengan tema Tuberkulosis (TBC) pada Health Working Group (HWG) yang pertama. Kegiatan ini dilaksanakan secara hybrid dengan tujuan antara lain menyajikan kebutuhan untuk mobilisasi sumber daya tambahan untuk respon TBC melalui mekanisme kerjasama multilateral, bilateral dan domestik.…